Lakukan Aksi Pembantaian, Wakil Indonesia Masuk Semifinal Vietnam Open 2022

1 min read

wakil Indonesia masuk semifinal Vietnam Open 2022

Ajang olahraga dunia memang sangat menarik perhatian,  ajang Vietnam Open 2022 tidak kalah menarik dengan ajang sepak bola dunia. Bahkan sudah ada beberapa wakil Indonesia masuk semifinal Vietnam Open 2022 setelah melakukan aksi pembantaian.

Ajang BWF World Tour Super 100 Vietnam Open 2022 sudah memasuki babak perempat final sehingga semakin menegangkan. Dan yang tidak kalah menegangkan adalah perjuangan pasangan wakil dari Indonesia yang harus lebih kuat berjuang hingga final.

5 Pasang Wakil Indonesia Masuk Semifinal Vietnam Open 2022

Ajang Vietnam Open 2022 tengah memasuki babak menegangkan dan berhasil mencuri perhatian masyarakat luas. Tidak heran jika sebagian besar masyarakat larut dalam setiap pertandingan saat menyaksikan tim kesayangan.

Salah satunya tim dari tanah air yang berhasil memberikan penampilan terbaik dan melakukan aksi tidak terduga. Berikut beberapa pasangan wakil tanah air yang berhasil melangkah ke semifinal Vietnam Open 2022.

READ  Tarian Wednesday di Serial Netflix Menjadi Viral di Media Sosial

Contents

Dejan dan Gloria

Keberhasilan wakil Indonesia masuk semifinal Vietnam Open 2022 tentu menjadi kebanggaan tersendiri. Salah satu wakil tersebut adalah Dejan Ferdinansyah dan Gloria Emanuelle Widjaja berhasil menang atas tim Hongkong.

Pasangan Dejan dan Gloria bermain ganas dalam dua sesi permainan dengan skor 21-18 serta 21-5. Bahkan pasangan ini berpotensi untuk menciptakan hattrick jika berhasil meraih kejuaraan dalam ajang Vietnam Open 2022.

Rehan dan Lisa

Tidak hanya Dejan dan Gloria yang berhasil mencuri perhatian berkat aksi ganasnya, pasangan Rehan dan Lisa juga berhasil menjadi pusat perhatian. Pasalnya, permainan pasangan ganda campuran ini cukup memukau karena berhasil membantai sang senior.

Dengan skor 23-21, 21-7, pasangan ganda campuran ini berhasil membantai pasangan senior Reza dan Melati. Kemenangan tersebut tentu menjadi momen penting karena Rehan dan Lisa tengah membidik gelar perdana dalam ajang Vietnam Open 2022.

READ  Belum Genap Setengah Tahun, Erik Ten Hag Berhasil Meraih Penghargaan

Febriana dan Amalia

Ada 5 pasangan wakil Indonesia masuk semifinal Vietnam Open 2022, Febriana dan Amalia menjadi salah satu dari beberapa wakil tersebut. Keberhasilan Febriana dan Amalia membuktikan kekuatan ganda putri dalam memperebutkan kejuaraan di ajang bergengsi satu ini.

Tidak hanya ganda campuran yang berhasil membantai lawan tetapi ganda putri juga berhasil melakukan aksi pembantaian. Febriana dan Amalia berhasil membantai Dhea Bunga dan Fuyu Iwasaki dengan skor 21-12, 21-14.

Zachariah dan Hediana

Sebelumnya sudah ada Dejan dan Gloria serta junior Rehan dan Lisa yang memukau dengan aksinya bermain bulu tangkis. Selain itu, ternyata Zachariah Josiahno Sumanti dan Hediana Julimarbela juga memberikan penampilan memukau di ajang Vietnam Open 2022.

Dan keberhasilan Zacharian bersama pasangannya Hediana pada babak perempat final akan sangat menarik. Pasalnya, akan terjadi perang saudara antara Dejan dan Gloria dengan Zachariah dan Gediana pada babak perempat final nantinya.

READ  Belum Genap Setengah Tahun, Erik Ten Hag Berhasil Meraih Penghargaan

Sabar dan Reza

Tim Indonesia telah berhasil membuktikan kualitasnya dengan memberikan penampilan terbaik hingga berhasil masuk babak semifinal. Dengan begitu, tentu seluruh masyarakat tanah air berharap bahwa wakil Indonesia bisa menoreh kejuaraan dalam ajang tersebut.

Tidak hanya ganda campuran atau ganda putri saja yang berhasil masuk semi final ajang Vietnam Open 2022. Tetapi pasangan ganda putra Sabar dan Reza juga berhasil masuk semi final serta. Akan melawan wakil dari China.

Dari sekian banyak pemain, keberhasilan wakil Indonesia masuk semifinal Vietnam Open 2022 tentu menjadi kebanggaan tersendiri. Dengan keberhasilan tersebut seluruh masyarakat Indonesia terus memberikan semangat dan dukungan agar Tim Garuda berhasil menjadi juara